Visi dan Misi
Visi:
Menjadi Umat yang Setia sampai Mati
Misi:
- Setia dalam membangun keluarga bahagia yang takut akan Tuhan.
- Setia dalam beribadah dan melayani Tuhan sesuai profesinya.
- Setia dalam melakukan Firman Allah, apapun konsekuensinya.
- Setia dalam berdoa untuk bangsa, negara, dan kota tercinta Arjawinangun.